Skip to main content

Training Motivasi Karyawan dan Manfaatnya Bagi Perusahaan

By May 22, 2018February 5th, 2020Article

Training Motivasi Karyawan dan Pengembangan SDM

ACT Consulting adalah lembaga penyedia pelatihan dan pengembangan SDM yang telah memberikan banyak motivasi kerja dan pelatihan kerja kepada berbagai perusahaan besar di Indonesia. ACT Consulting didirikan oleh pakar motivasi kerja karyawan Ary Ginanjar.

Materi motivasi yang kami sajikan adalah materi training motivasi kerja dan training leadership yang dibutuhkan oleh banyak perusahaan demi kemajuan perusahaan Anda.

Selain itu, kami juga memberikan pelatihan karyawan dan leadership sesuai dengan permintaan perusahaan atau yang bersifat custom sesuai kebutuhan perusahaan Anda.

Hubungi 0821-2487-0050 Untuk Info Training Motivasi karyawan

Training Motivasi Karyawan

Pernahkah Anda memiliki karyawan yang sering mengeluh saat bekerja? Atau karyawan Anda suka malas-malasan dan berpikir bahwa bekerja hanya untuk mencari uang.

Hal ini sebenarnya menjadi permasalahan banyak pemimpin di sebuah perusahaan. Mereka kesulitan merawat karyawan sebagai sebuah aset yang perlu diperhatikan.

Padahal sudah menjadi sebuah kewajiban bagi perusahaan untuk memiliki karyawan yang memiliki motivasi tinggi saat bekerja. Karyawan yang memiliki nilai-nilai positif dan produktif merupakan hal penting bagi kesuksesan bisnis.

Jika saja karyawan telah kehilangan motivasi kerja, produktivitas pekerjaan mereka akan menurun dratis dan kualitas kerja semakin rendah. Tentu saja hal itu nantinya akan berpengaruh pada budaya organisasi yang ada dalam perusahaan tersebut.

Untuk itulah diperlukan Training Motivasi Karyawan untuk meningkatkan kembali semangat karyawan dalam bekerja.

Apa yang didapatkan dalam training motivasi karyawan

Program Internalisasi Budaya Perusahaan PT. United Tractors Pandu Indonesia

Patria Values Internalization PT. UTE, jababeka 13-14 Maret 2018

Meningkatkan Semangat Karyawan

Penting bagi seorang karyawan untuk terus memberikan kinerja dan potensi terbaik dalam dirinya. Dengan semangat baru, karyawan seperti mendapatkan energi tambahan untuk terus bekarya sebaik mungkin.

Meningkatkan Produktivitas Karyawan

Training motivasi karyawan adalah salah satu cari terbaik untuk meningkatkan produktivitas dan kinerja karyawan.

Team Bulding Antar Karyawan

Dengan training motivasi karyawan, tentunya akan semakin mempererat hubungan karyawan satu sama lain. Karyawan semakin kenal lebih dalam dengan rekan kerja masing-masing.

Meningkatkan Loyalitas Karyawan

Training motivasi karyawan juga mampu meningkatkan loyalitas karyawan yang kuat terhadap perusahaan.

ACT Consulting yang telah berpengalaman selama 18 tahun dalam pengembangan diri dan karakter perusahaan memiliki solusi yang terukur mengatasi masalah motivasi karyawan dan training motivasi kerja.

Untuk info Training Motivasi Karyawan Lebih lanjut hubungi kami melalui kontak di bawah.

Leave a Reply

Open chat
1
Hubungi Kami
Scan the code
ACT Consulting International
Halo,
Ada yang bisa kami bantu?