Skip to main content

Program workshop selama 3(tiga) hari untuk mempelajari dan menguasai tools dalam melakukan inovasi. Di dalam workshop ini para peserta bukan hanya belajar teori namun juga praktek langsung menggunakan studi kasus yang diberikan. Peserta juga akan praktek mengimplementasi innovation tools dalam konteks organisasi masing-masing. Selanjutnya peserta dapat menerapkannya bersama tim masing-masing setelah kembali ke kantor.

PROBLEM

Era VUCA banyak organisasi yang gulung tikar karena tidak mampu mengikuti perkembangan teknologi atau ketinggalan zaman

Organisasi menyadari pentingnya inovasi bagi keberlangsungan, namun belum menemukan metode yang terstruktur untuk melakukannya

Sulit melahirkan ide-ide yang kreatif dan breakthrough

Terpaku pada anggapan bahwa inovasi itu adalah bakat bukan sistem

Belum menjadikan inovasi sebagai bagian dari strategi organisasi

Hanya mengandalkan satu fungsi biasanya Research & Development saja untuk melakukan inovasi

Objective

  • Peserta mampu menjelaskan mengenai pentingnya inovasi serta menjadikannya bagian dari strategi organisasi

  • Peserta mampu menjelaskan mindset yang diperlukan untuk melakukan inovasi, serta faktor-faktor yang mempengaruhi

  • Peserta mampu menggunakan Innovation Tools yang diberikan selama workshop berlangsung dan mengimplementasikannya pada konteks organisasi masing-masing

  • Peserta mampu mengidentifikasi kesempatan yang ada dan kemudian mengotimalkannya menjadi sebuah inovasi yang breakthrough bagi organisasi

Latest Event

ASSESMENT PROGRAM DALAM SELEKSI AGENT OF CHANGE RSAB HARAPAN KITA BERSAMA ACT CONSULTING.

ASSESMENT PROGRAM SELEKSI AGENT OF CHANGE RSAB HARAPAN KITA

Personal Transformation Program – Lembaga Penduduk dan Perancangan Keluarga (LPPKN)

HIGH COMMITMENT AND HIGH PERFORMANCE TEAM – Koperasi Permodalan Felda

Open chat
1
Hubungi Kami
Scan the code
ACT Consulting International
Halo,
Ada yang bisa kami bantu?